Perjalanan Wisata Halal 4 Tans Aman, Nyaman dan Sesuai Syariah

Kazakhstan – Kirgizstan – Tajikstan – Uzbekistan

Rasakan perjalanan spiritual dan budaya ke 4 negara bersejarah yang pernah menjadi pusat kejayaan Islam. Dari masjid megah, kota-kota tua Jalur Sutra, hingga panorama alam yang menakjubkan.
Akomodasi Paket
Kami memahami bahwa perjalanan bagi muslim bukan hanya soal destinasi, tetapi juga menjaga nilai dan ibadah. Karena itu, setiap perjalanan kami dirancang sesuai prinsip halal dan kebutuhan muslim.

Untuk detail itinerary dan fasilitas lainnya mengenai paket wisata halal bersama rabbanitour bisa dibaca dibawah ini, buruan amankan seatnya sekarang juga, nikmati perjalanan wisata aman dan nyaman bersama kami.

Itinerary 4 Tans
Hari 1 : JAKARTA - TASHKENT | MoB
Berkumpul di Bandara Soekarno-Hatta 4 jam sebelum keberangkatan. Proses check-in dibantu oleh tim kami. Setibanya di Bandara Tashkent, peserta disambut oleh pemandu lokal dan diantar ke hotel untuk check-in dan istirahat. Menginap di Tashkent.
Hari 2 : TASHKENT - DUSHANBE | B, L
Sarapan dan check out hotel. Kita menuju kota Dushanbe. Sampai di kota, kita mengunjungi Hisor Fortress, Haji Taqub Mosque, Ismail Samaniy Monument. Check in hotel dan istirahat.
Hari 3 : DUSHANBE - PANJAKENT | B, L

Sarapan dan check out hotel. Kita menuju Panjakent. Sampai di kota, mengunjungi
Istaknderkul Lake, Snake Lake, Fann Mountain Waterfall. Check in hotel dan istirahat.

Hari 4 : PANJAKENT - SAMARKAND | B, L
Sarapan dan check out hotel. Kita menuju kota Samarkand. Sampai di kota, kita mengunjungi Amir Timur Mausoleum, Registan Square. Check in hotel dan istirahat.
Hari 5 : SAMARKAND | B, L
Setelah sarapan, kita mengunjungi Kompleks Makam Imam al Bukhari, Kompleks Shakh I Zinda, Masjid Bibi Khanum, Siyob Bazaar. Kembali ke hotel dan Istirahat.
Hari 6 : SAMARKAND - TASHKENT - BISHKEK | B, L
Sarapan dan check out hotel. Kita menuju kota Tashkent, sampai di kota, mengunjungi Independent Square, Chorsu Bazaar. Selanjutnya diantar ke Bandara untuk penerbangan ke Bishkek. Sampai di kota, diantar ke hotel, check in dan istirahat.
Hari 7 : BISHKEK | B, L
Setelah sarapan, mengunjungi Ala Archa National Park. Kembali ke hotel dan istirahat.
Hari 8 : BISHKEK - ALMATY | B, L
Sarapan dan check out hotel. Kita mengunjungi Burana Tower, Victory Square, Ala Too Square. Kemudian perjalanan menuju Almaty. Sampai di kota, check in hotel dan istirahat.
Hari 9 : ALMATY | B, L

Setelah sarapan, kita akan tour menikmati pemandangan alam. Perjalanan menuju ke Kolsay
Lake National Park, Charyan Canyon, dan Saty Village. Kembali lagi ke pusat kota, menuju
hotel dan istirahat.

Hari 10 : ALMATY - AIRPORT - JAKARTA | B, L
Sarapan dan check out. Mengunjungi mengunjungi Medeo Gorge, Shymbulak Resort, Zenkov Cathedral, Panfilov Park dan Central Mosque. Kita diantar ke bandara untuk melanjutkan penerbangan ke Jakarta. Proses check in akan dibantu oleh tim kami.
Hari 11 : JAKARTA | MoB
Sampai di Jakarta. Tour Selesai.
* Info Paket Terupdate Januari 20, 2026

Tersedia

Bagikan

Jangan simpan sendiri, sebarkan informasi bermanfaat ini.

WhatsApp
Facebook
Telegram
Email

Rencanakan Perjalanan Wisata Anda Bersama Rabbanitour.

Isi formmulir konsultasi untuk mendapatkan informasi lebih lanjut

* Kami menjamin kerahasiaan data Anda.